MATERI 5 STRATEGI MENUMBUHKAN CRITICAL THINKING ABILITY UNTUK MENEMUKAN SOLUSI TERBAIK
Disampaikan oleh pemateri :Arief Abdurrahman ST.MT.
Prespektif kelulusan - kompetensi - konstribusi
sama seperti dengan:
peralatan masak : ijazah akademik
masakan : karya dan konstribusi
memasak : berkarya dan berkonstribusi
resep : standar, kode etik, norma
tiga kekerasan di lingkungan pendidikan yaitu :
1.) bulliying
2.) kekerasan seksual
3.) intoleransi
tahapan dalam berfikir krisis
- identifikasi serta kembangkan kemampuan dan potensi diri
- identifikasi,validasi, dan evaluasi informasi yang diperoleh
- bandingkan antara fakta dengan nilai kebenaran yang ada
- berikan ide dan solusi original
Komentar
Posting Komentar